Kapal Pesiar Costa Atlantica - Asia Tenggara
Kapal Pesiar Costa Atlantica Terbesar di Asia Tenggara yang di kirim perdana ke Singapura. Kapten kapal pesiar Costa Atlantica ini adalah Pietro Sini, berkebangsaan Italia.
Costa Atlantica di Marina Bay Cruise Centre Singapura. Costa Atlantica kedatangan perdananya ke Singapura (May 3, 2013) merupakan kapal terbesar dalam armada Costa Cruises yang akan dikerahkan di wilayah tersebut. Costa adalah salah satu merek pesiar Carnival plc.
Kapal ini telah mengarungi perjalanan ke Dubai dan Oman: travel.kompas.com
Kapal pesiar Costa Atlantica merupakan kapal milik perusahaan Carnival Corporation & PLC. Yang merupakan grup perusahaan kapal pesiar terbesar di dunia dan terbaik di Eropa dengan jumlah pegawai yang telah bergabung mencapai 90.000 diseluruh dunia.
Fasilitas Kapal Pesiar Costa Atlantica:
- 4 restoran termasuk Tiziano fine dining restaurant
- Club Atlantica Restaurant,
- Botticelli Restaurant,
- Napoli Pizzeria,
- Café Florian
- Paparazi Lounge
- Dante Disco,
- Terme Ischia Spa,
- Olympia Gym,
- Sauna dan 4 kolam renang,
- 4 Indoor Jacuzzi,
- Outdoor Jogging Track,
- Caruso Theatre,
- Internet Point,
- Perpustakaan,
- Via Della Spiga Shop,
- Corallo Ballroom,
- Conference Center,
- Chapel, Photo Gallery,
- Sports Court,
- Squok Kids Club.
Costa Cruise Atlantica kini (Mei) telah tiba di Singapura dan merupakan Costa Cruise terbesar yang pertama kali memasuki perairan di Asia. Kapal pesiar ini akan melakukan perjalanan yang dimulai dari pelabuhan Marina Bay dengan Paket Cruise yakni paket 3 malam menuju Mallaca dan Penang (Malaysia). Berikutnya paket 4 malam tujuan Phuket (Thailand), Langkawi (Malaysia) dan kembali ke Singapura.
Carnival Corporation & PLC. Saat ini Costa Atlantica
telah mengarungi ke 250 tujuan di seluruh dunia. Seperti apa bagian dalamnya?
Berikut pemandangan umum dari atrium dalam Costa Atlantica di Marina Bay Cruise Centre Singapura. [source: travel.kompas.com & id.berita.yahoo.com] .
Andai aku punya duit, aku pengen naik tuh kapal siaran .. hehe
ReplyDeletewaduh liat fasilitasnya kok gitu ya, serasa dirumah sendiri :D hahaha..
ReplyDelete5.000 dapat apa nih miz
@Mas Nazar : kapal ini menurut sumber, bakal siaran di indonesia.. :D
ReplyDelete@Andes Rizky Nugroho : ew.. ada orang tajir komen dimari :p ,
5.000 dapet air lautnya.. mau?!.
@Saiful Anas : (mungkin) kalo bayar dulu baru bisa naik :D
.
Wohh .... keren amit Jeng, Tp saya takut kelelep seperti titanic itu loh.
ReplyDeleteklonaik kpal it, psti ga mbuk laut lg :D
ReplyDeleteyang saya bingung kenapa destinasi nya satu pun tidak ada yang ke Indonesia...:D
ReplyDeleteBerapa harganya kalo naik kapal pesiar kayak gitu ya.. Siapa tahu ada rezeki.
ReplyDeleteDi indonesia sudah ada belum yaa...?
ReplyDeleteTiket mana tiket..!!??
ReplyDeleteCosta Atlantica udah merapat tuuu... :)
saya rela rumah saya dituker kapal ini, wkwkwkwk
ReplyDeleteKunjungan sore Miz, kapalnya dah berangkat??
ReplyDeletemantap tuh kapal pesiarnya... tuh kapal lewat Bali nggak ya?
ReplyDeletekalau lewat Bali saya mau lihat sambil triak-triak..xixixi
Dear Miz Tia, thank you very much for your visit, happy new week with peace and successes. Hugs Valter. :)
ReplyDeletemalam adek ...
ReplyDeletekereen,,tapi lebih enak sewa kapal bot bawa pancing lebih murah lebih asiik,,hahaa
ReplyDeletesaya juga rela nuker kapal ini dengan rumah, tapi saya bingung, nyimpennya dimana ya???
ReplyDeletewow..guede amat tuh kapal yak?
ReplyDeletekapal kok gede bener yah, udah fasilitasnya mewah lengkap pula.
ReplyDeleteareanya juga luas *haduhhh bingung aku mikirnya, pasti buat balap kuda juga cukup*
restorannya juga bersih, buat makan pasti nyaman.
ada cangkang lele gak ya disitu :D
jadi teringat masa lalu,saya juga mantan Seaman di Kapal Pesiar "Corraprinces"tapi yang ini lebih mewah eayah,,,,jadi kepengen melaut lagi nih,hehe ,,,
ReplyDeleteNegara kecil tapi bekerja keras dan adil, jadinya kayak gitu.....Kaya!
ReplyDeletewow keren banget miz sama nih jadi inget pas lagi di korea hehe
ReplyDeleteemang kapalnya sekarang dimana? udah mendarat di magelang?
ReplyDeleteSayang, uang saya belum cukup untuk ikut plesiran dengan kapal pesiar ini..
ReplyDeletebrapaan tuch mbak,,?
ReplyDeleteudah follow ke blog ini..
ReplyDeletewah mewahnya :o
ReplyDeleteEala nih kapal guede amat ya. Hihihihhi. Wah kira kira kapal mewah seperti ini apa juga dimiliki oleh Indonesia? Kalau pun ada pasti harga tiketnya muahal hiheiheiheiee
ReplyDeletemampir bagi menyapa mizztia
ReplyDeletekapal mewah ni, kapan KY bisa naik, teringin juga ini...heeee
ReplyDeleteLumayan gede kapal nya, tapi semua fasilitas yang ada tidak semuanya tahu maksudnya.. hahaha, Indonesia punya kapal namanya 'TIDAR'... lumayan gede juga kapal nya.. hihihi..
ReplyDeleteKapan bisa naik kapal kayak gini ya Miz..?? Ngayal.com..
ReplyDeleteuapik kapale mbk..Jawa..hhehhe btw..kunjungan siang
ReplyDeleteapakah indonesia yang notabene adalah negara maritim juga punya yang kaya gini?
ReplyDeletebisa buat syuting Titanic 2 ya?
ReplyDeletekpan ya..
ReplyDeletesalam blogger wanita indonesia :D
ReplyDeleteThank you very much dear Miz Tia for your visit, happy Wednesday with peace and successes. Hugs Valter. :)
ReplyDeletehmm.. kapalan...
ReplyDeletekapal ku kok dipajang2 disitu,wkwkkkw, narsis
ReplyDeletekomplit banget ya... kapan mamang bisa ngerasain ..
ReplyDeleteKapal Pesiar Costa Atlantica emang paling hottss..
ReplyDeletehik_hik_
kren kren, super kren
ReplyDeletewihh... ada kolam renang sama perpustakaannya, kereenn... tapi kapan ya bisa naik kapal pesiar ini :-/
ReplyDeletekapan ya punya getek kayak gitu
ReplyDeletega enak ah
ReplyDeleteenakan naik getek...
suer...
getek dari besi emang nggak enak. klelep
ReplyDeleteasyik kali yaa jalan-jalan pake kapal pesiar....
ReplyDeletetpm kalo lama-lama bisa kayak Jack Sparrow kali ya jalannya kalo pas di darat....
:)
saya nggak pernah ngimpi naik kapal tuh. kenapa ya
ReplyDelete